Assalamulaikum dan salam sejahtera
Kunjungan ke Batam sempena Batam Mega Trip baru-baru ini, k.mied berpeluang melawat Museum Raja Ali Haji yang terletak di Dataran Engku Putri.
Museum Raja Ali Haji menjadi museum pertama yang terdapat di Batam dan di rasmikan pada 18hb Disember 2020 sempena dengan Hari Jadi Kota Batam yang ke 191 tahun.
Museum ini menampilkan sejarah peradaban Batam mulai dari zaman kerajaan Riau,Lingga, Belanda, Temenggung Abdul Jamal, Zamsn Jepun, Waktu Kemerdekaan Indonesia, pemerintahan daerah Kepri, Era kepimpinan BJ Habibie, Kota Pemerintahan , Khazanah Melayu sehingga Era Batam Sekarang.
Museum ini di beri nama Raja Ali Haji yang merupakan Pahlawan Nasional Kepulauan Riau.
Beliau merupakan ulamak, sejarahwan dan Pujangga berketurunan Melayu Bugis.
Raja Ali Haji Lahir di Selangor, Malaysia pada tahun 1808 dan meninggal dunia pada tahun 1873 di Pulau Penyengat, Kepulauan Riau.
Ada beberapa koleksi menarik yang dipamerkan di Museum ini antaranya ialah Cogan. Cogan merupakan salah satu koleksi utama Museum ini.
Pada kedua bahagian sisi terdapat ukiran tulisan timbul dengan tulisan lambang huruf Arab Melayu. |
Cogan adalah alat kebesaran atau Regalia yang dimiliki oleh Kerajaan Johor Riau Lingga Pahang. Alat kebesaran kerajaan ini diwarisi sehingga tahun 1913 sebelum Kejatuhan Kerajaan di bawah Belanda.
Dengan adanya Museum ini, kita akan mengenali sejarah Kota Batam dengan lebih jelas lagi.
Untuk mendapat lebih banyak maklumat tentang Museum Ali Haji Batam ini boleh layari
Facebook :
https: //facebook.com/museumbatam.rah
Instagram :
Waktu Operasi : Selasa hingga Ahad
8:00 am - 4:00pm
Tutup hari Isnin
Comments
Post a Comment
TERIMA KASIH PADA YANG SUDI MEMBERI KOMEN